Satgas Covid 19 SMK MUTU Tegal Selalu Siap
Tegal -Selama PTM berlangsung di SMK Muhammadiyah 1 Tegal selalu di pantau oleh SATGAS Covid 19 SMK Muhammadiyah 1 Tegal yang di Kooordinatori oleh Bapak Purnomo , Tugas satgas covid 19 adalah untuk memantau dan mengawasi selama PTM berlangsung dengan mengarahkan para siswa dan guru agar patuhi Prokes dengan Disiplin.
STATISTIK PENGUNJUNG
SMK MUTU KOTA TEGAL